Beranda KPU dan Pilkada

BERITA PILKADA TERKINI

Disinggung Lawan Kotak Kosong dalam Pilkada Surabaya, Eri Cahyadi-Armuji: Sama Saja
28 Aug 2024
Diketahui Eri-Armuji telah mendapatkan dukungan dari 18 partai politik yakni PDI Perjuangan, PAN, PKS, PKB, PPP, Demokrat, Gerindra, Golkar, Nasdem dan PSI. Calon Wakil Wali Kota Surabaya, Armuji mengatakan hal yang tak jauh berbeda terkait koyak kosong. -pa
Maju pada Pilkada, Sekda Aceh Barat Daya Mengundurkan Diri
28 Aug 2024
Ia dijadwalkan akan mendaftar secara resmi ke Komisi Independen Pemilihan (KIP) Abdya pada Kamis (29/8) mendatang. "Dengan pengunduran diri ini, saya menjadi pegawai biasa yang akan memasuki masa pensiun awal September 2024," ujarnya di Blangpidie, Selasa (27/8/2024), seperti dilansir Antara. -pa
Pramono Anung Daftar Cagub Pilkada 2024, Merasa Terpanggil Benahi Jakarta
28 Aug 2024
Pramono menegaskan komitmennya untuk bekerja maksimal jika terpilih. "Sekali lagi, kalau ditugaskan saya akan fight, saya sudah berjanji. -pa
Banyak Nama Baru pada Pilkada 2024, Jokowi: Semakin Demokratis
28 Aug 2024
"Semuanya pasti sudah ada kalkulasi politiknya, sudah ada hitung-hitungan politiknya. Terkait dengan rencana pendaftaran Pramono Anung sebagai bakal calon gubernur DKI Jakarta, menurut Jokowi, hal ini sudah diperhitungkan oleh partai politik pengusungnya. -pa
Profil dan Kekayaan Rano Karno, Si Doel yang Daftar sebagai Cawagub Jakarta
28 Aug 2024
Tetapi, MK menolak gugatan politikus PDI-P tersebut. Hanya saja, Rano Karno gagal ketika kembali maju pada Pilkada Banten 2017. -pa
Tiga Jenderal Mundur dari Polri karena Maju Pilkada, Termasuk Ahmad Luthfi
28 Aug 2024
Salah satu jenderal itu yakni Komjen Ahmad Luthfi. Selain Ahmad Luthfi, ada dua jenderal lainnya yang juga mengajukan pengunduran diri dari Polri. -pa
5 Daerah di Jateng dengan Kerawanan Tinggi Pilkada Menurut Bawaslu
28 Aug 2024
"Ini butuh atensi khusus. Kegiatan pencegahan yang dikerjakan oleh lima kabupaten/kota ini harus lebih ekstra dibandingkan dengan yang lain," tandasnya. -pa
Pilkada 2024, Bawaslu Blora Larang Bapaslon Gunakan Fasilitas Negara
28 Aug 2024
Bawaslu Kabupaten Blora membuka pintu bagi masyarakat yang menemukan dugaan pelanggaran pemilihan untuk melapor ke posko aduan di Sekretariat Bawaslu Blora, Jl. 12, Kunden, Kecamatan Blora, Kabupaten Blora. -pa
Bawaslu: Puluhan Kota dan Kabupaten Rawan Tinggi pada Pilkada 2024
28 Aug 2024
Bengkulu• nihil 5. DI Yogyakarta• Kabupaten Sleman 6. -pa
PPP Bicara Hak Parpol Usai Golkar Dukung Airin-Ade Sumardi
28 Aug 2024
Memang barang bagus itu pasti itu memang banyak yang minat," kata Ketum Golkar, Bahlil Lahadalia, di kantor DPP Golkar, Jakarta Barat, Selasa (27/8/2024). "Untuk Provinsi Banten, yang pasti temen-temen tunggu yang dari kemarin, memang ini prosesnya panjang. -ik
Hari Ini KPU Kota Batu Bakal Diserbu 3 Bakal Paslon yang Mau Maju Pilwali
28 Aug 2024
Bakal pasangan calon yang akan mendaftar ke KPU Kota Batu pada hari ini adalah Kris Dayanti-Kresna Dewanata Prosakh yang diusung PDIP dan NasDem, Nurochman-Heli Suyanto yang diusung PKB dan Gerindra, serta Firhando Gumelar dari Golkar bersama pasangannya yang masih misterius. Ketua KPU Kota Batu Heru Joko Purwanto mengaku sudah mendapatkan konfirmasi dari 3 bakal pasangan calon tersebut. -ik
[POPULER TREN] 4 Zona Megathrust yang Kepung Pulau Jawa | Analisis Gempa Gunungkidul M 5,8
28 Aug 2024
Analisis Gempa Gunungkidul M 5,8, BMKG Sebut Terkait Megathrust Ini selengkapnya: Potensi gempa megathrust kembali menjadi topik pembicaraan masyarakat pasca-gempa bumi magnitudo 5,5 yang mengguncang Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Senin (26/8/2024) malam. -pa
Gerindra Kocok Ulang Paslon Pilbup Tulungagung, Ketua DPC Kini Cawabup
28 Aug 2024
Terkait pasangan ini DPP Partai Demokrat memberikan waktu hingga besok kepada jajaran DPC Tulungagung untuk mencari koalisi, sebab Demokrat hanya memiliki 33.825 suara dari batas minimal pencalonan 7,5 persen atau 49.905 suara. Rekomendasi yang sebelumnya sempat diberikan untuk Ahmad Baharudin-Danang diubah menjadi Gatut Sunu Wibowo-Ahmad Baharudin. -ik
Diusung 13 Parpol, Wahyu-Ali Mantap Maju Pilwali Malang
28 Aug 2024
Pada saat keberangkatan pasangan tersebut akan ditemani kurang lebih 1.500 pendukung. Mengingat latar belakang Ali Mutohirin berasal dari praktisi dan politikus. -ik
PDIP Fixed Usung Risma di Pilgub Jatim 2024, Begini Kata Emil Dardak
27 Aug 2024
Karena menurutnya itu berarti ada mitra dalam demokrasi untuk menyuguhkan visi misi terbaik bagi warga Jawa Timur. "Ya tentu kita harus, intinya sama, bagaimana kita semua mendapatkan restu dari masyarakat Jatim. -ik
Golkar Dukung Airin: KIM Cukup Dinamis atau Pengaruh "Raja Jawa" Mulai Pudar?
27 Aug 2024
Sehingga, eks Walikota Tangerang Selatan (Tangsel) tersebut justru dibantu PDI-P untuk mendapatkan tiket maju pada Pilkada Banten 2024. Adapun istilah "Raja Jawa" pernah dilontarkan Bahlil dalam pidato perdananya sebagai Ketua Umum Golkar. -pa
Muncul Paket Kasta-Gunaksa di Pilbup Klungkung Seusai Putusan MK
27 Aug 2024
Total suara itu melebihi aturan putusan MK terkait ambang batas. Kasta sebelumnya sempat mendukung keputusan Partai Gerindra sebelum ada partai yang mengusungnya. -ik
Aaf-Balgis Resmi Daftar Pilwalkot Pekalongan, Diusung 8 Partai
27 Aug 2024
Ini sangat luar biasa dampak dan efek selama delapan tahun, tujuh tahun, yang akrab dengan banjir rob, kini sudah selesai," ucapnya. "Alhamdulillah juga rekomendasi dari berbagai partai pengusung, dari Golkar, Nasdem, PPP, PDIP, Hanura, Demokrat, Gerindra, PSI, semua komplet bisa hadir. -ik