Kapolda Metro Minta Anak Buah Waspadai Aksi Terorisme pada Pilkada 2024
13 Aug 2024
“Kejahatan terorisme juga harus menjadi perhatian serius yang mana pada penyelenggaraan Pemilu 2019, terdapat 6 aksi serangan teror di berbagai wilayah di Indonesia,” kata Karyoto. Karyoto mengimbau kepada bawahannya agar segera mengantisipasi wilayah yang mempunyai tingkat kerawanan tinggi dan sangat rawan. -pa
Jelang Pilkada 2024, Ketua MK Ingatkan Pentingnya Integritas dan Profesionalitas
13 Aug 2024
“Ini patut disyukuri, harus dipertahankan dan ditingkatkan, dengan meningkatkan performa MK, dengan menguatkan independensi, imperialitas, dan dengan putusan yang terus kita tingkatkan,” ujarnya. “Jaga semangat jaga integritas, jaga profesionalitas dan jaga stamina agar maka MK mampu menjalankan wewenang dengan sebaik-baiknya, secara bermartabat aman, damai dan berkeadilan,” ujar Suhartoyo dalam upacara HUT ke-21 MK, Selasa (13/8/2024). -pa
Kapolda Metro Jaya: Pilkada 2024 Memiliki Kompleksitas Tersendiri
13 Aug 2024
“Kejahatan terorisme juga harus menjadi perhatian serius yang mana pada penyelenggaraan Pemilukada 2019 terdapat enam aksi serangan teror di berbagai wilayah di Indonesia,” ujar Karyoto. “Pemilukada 2024 memiliki kompleksitas tersendiri karena dilaksanakan secara serentak dengan rentan waktu yang berdekatan, wilayah yang luas, geografis yang beragam, serta melibatkan jumlah pemilih yang sangat besar,” kata Karyoto. -pa
Polisi Gelar Operasi Pengamanan Pilkada, Pola Disesuaikan Tingkat Kerawanan Wilayah
13 Aug 2024
“Apabila terdapat konflik yang sudah mengganggu stabilitas kamtibmas (keamanan dan ketertiban masyarakat), maka pastikan penggunaan kekuatan dilakukan secara tepat sesuai SOP, dengan memegang teguh asas proporsionalitas, legalitas, akuntabilitas, serta necessities (kebutuhan),” lanjutnya. Selain itu juga mencakup wilayah yang luas, geografis yang beragam, serta melibatkan jumlah pemilih yang sangat besar. -pa
PDI-P Tepis Petahana Bupati Demak Maju Pilkada 2024 Melalui Partai Lain
13 Aug 2024
"Kita masih menunggu dari DPP, Mungkin pertengahan Agustus, kelihatannya akan langsung diumumkan oleh DPP, sehingga kita hanya bisa menunggu," tukasnya. Dia pun menegaskan, hingga saat ini Esti masih tercatat sebagai kader PDI-P.
"Masih (kader), siapa yang bilang tidak, jangan bikin isu," ujarnya. -pa
Analisa Pakar soal Potensi ASS-Fatma Ditinggal Golkar Imbas Airlangga Mundur
12 Aug 2024
Saya kira sebagai partai politik tentu mempertimbangkan, karena kader bukan orang lain, kader itu adalah bagian dari mereka yang tentu punya hitungan, tentu memberi alasan saat menyampaikan usulan," jelasnya. Pada akhirnya kepentingan terbesar partailah yang akan menjadi standarnya," katanya. -ik