KPU Catat 1.247 Pemilih Disabilitas Mental di Pilbup Cirebon
08 Oct 2024
"Kalau dari disabilitas sensorik terbagi tiga antara lain sensorik netra terdapat 873 orang, sensorik rungu 248 orang dan sensorik wicara 700 orang," terangnya. Sementara itu, untuk kelompok disabilitas fisik terdapat 2.327 orang dan disabilitas intelektual sebanyak 422 orang. -ik
Cagub Andra Soni Soroti Layanan Kesehatan Belum Merata di Banten
08 Oct 2024
Andra datang untuk bertakziah setelah mendapatkan informasi anak Nurdiansyah, Muhammad Dudu Khalifah (8), meninggal dunia. "Memang kita harus akui, wilayah Banten yang luas ini memerlukan perhatian ekstra terhadap pelayanan kesehatan masyarakat, dimana pelayanan kesehatan masyarakat atau pusat-pusat kesehatan belum merata di wilayah Banten, dan ditambah kondisi insfratruktur, sehingga proses perjalanan ke rumah sakit, masih perlu perhatian kita ke depan," katanya. -ik
Debat Calon Bupati Lombok Tengah Digelar Satu Kali pada 13 November
08 Oct 2024
Hendri menjelaskan nuansa debat Pemilihan Bupati (Pilbup) Lombok Tengah 2024 memang sedikit berbeda dari pilkada sebelumnya. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB), menetapkan jadwal debat kandidat calon bupati-wakil bupati untuk Pilkada 2024. -ik
Jelang Pilgub NTB, Iqbal Sowan ke Ketum Muhammadiyah Haedar Nashir
08 Oct 2024
Calon gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) Lalu Muhamad Iqbal sowan ke Ketua Umum Pengurus Pusat (PP) Muhammadiyah Haedar Nashir di Graha SM Yogyakarta, Selasa (8/10/2024). Iqbal-Dinda diusung oleh sepuluh partai politik yakni Gerindra (10 kursi), Golkar (10 kursi), PPP (7 kursi), PAN (4 kursi), PBB (2 kursi), Hanura (1 kursi), Gelora, PSI, Garuda, dan Prima. -ik
Bawaslu Catat Tiga Kasus Hoaks Selama Kampanye Pilkada Jawa Barat
08 Oct 2024
"Nanti Bawaslu RI berkoordinasi dengan Kominfo untuk men-takedown-nya," ujar Ketua Bawaslu Jabar, Zacky Muhammad Zam-zam, usai Rapat Penguatan bersama stakeholder dalam publikasi dan pemberitaan Bawaslu di Hotel Novena, Kota Bandung, Selasa (8/10/2024). Rinciannya mencakup 173 laporan terkait isu Pemilu, 18 laporan isu Pilkada serentak, dan 63 laporan isu politik umum. -pa
Ribuan Logistik Pilkada 2024 Tiba di Kebumen, Ini Rinciannya
08 Oct 2024
Gudang Logistik 1 yang berada di Desa Muktisari akan digunakan untuk logistik pemilihan gubernur, sedangkan Gudang Logistik 2 di Desa Surotrunan akan digunakan untuk logistik pemilihan bupati. Ribuan item logistik, termasuk bilik suara, kotak suara, tinta, dan segel telah tiba dan disimpan di Gudang Logistik 1 KPU Kebumen yang berlokasi di Jalan Kejayan, Muktisari Kebumen. -pa
Balap Liar di Situbondo, 26 Motor Disita
08 Oct 2024
Ia juga menginformasikan bahwa patroli akan dilakukan setiap hari, terutama untuk menciptakan situasi kondusif hingga setelah Pilkada 2024. "Sehingga tindakan pengamanan dilakukan secara cepat," ujarnya. -pa