Golkar Siap Usung Mantan Wabup Madiun Maju di Pilkada 2024
15 Mar 2024
Sementara itu Ketua DPC PDI-P Kabupaten Madiun, Fery Sudarsono menyatakan PDI-P akan mengusung kadernya sendiri maju dalam kontestasi Pilkada Kabupaten Madiun 2024. "Kami sudah galang dan mendekati ketua partai mana yang siap bersama PDI-P. Kami pun sudah mendapatkan partai mana saja yang siap berkoordinasi dan berkoalisi. -pa
Parpol Dukung Keluarga Jokowi Maju Pilkada Dianggap Hanya Cari Aman
15 Mar 2024
Sedangkan Kaesang juga disebut-sebut bakal diproyeksikan bersaing dalam Pilkada 2024. Sejumlah partai politik pendukung pemerintah menyatakan bersedia memberikan dukungan politik jika istri anak bungsu Jokowi, Kaesang Pangarep, itu maju dalam Pilkada. -pa
Isu Politik Dinasti Jokowi, Pakar: Konstitusi Tidak Dirancang untuk Keluarga
15 Mar 2024
Sampai saat ini berembus wacana menantu Presiden Jokowi, Erina Gudono, diproyeksikan buat menjadi peserta dalam Pilkada Sleman 2024. Menurut Feri, Presiden Jokowi menggunakan momentum masa jabatannya buat membangun dinasti politik bagi anggota keluarganya supaya tetap berada di lingkaran kekuasaan. -pa
Berencana Percepat Pilkada 2024, Pemerintah dan DPR Dinilai Inkonsisten
30 Aug 2023
"Ini juga memberi keadilan kepada penyelenggara pemilu untuk mampu menyelenggarakan pemilu dengan beban yang lebih logis dan manusiawi," kata anggota Dewan Pembina Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) tersebut. Sementara itu, KPU mengeklaim siap menggelar Pilkada 2024 sekalipun jadwalnya dipercepat dari semula 27 November 2024 ke bulan September 2024. -pa
KPU Siap jika Pilkada 2024 Dipercepat Jadi September
29 Aug 2023
Mardani menuturkan, secara umum, pelaksanaan Pilkada 2024 akan digeser dari November 2024 sebagaimana diatur dalam UU Pilkada menjadi September 2024, melalui rancangan perppu itu. Jadinya, Oktober (pelantikan) presiden, DPR pusat, provinsi, kabupaten, Januari 2025 seluruh kepala daerah sehingga nyambung, masuk akal," ujar politikus Partai Keadilan Sejahtera itu. -pa
Wacana Jadwal Pilkada 2024 Dimajukan Semakin Nyata
29 Aug 2023
Secara umum, pilkada akan maju ke September 2024 dan pemungutan suaranya digelar dua tahap, yaitu pada 7 dan 24 September 2024. Hasyim menuturkan bahwa majunya jadwal ini sebagai bagian dari upaya mencapai keserentakan pelantikan kepala daerah pada Desember 2024 serta dalam hal terbentuknya pemerintah daerah dan legislatif daerah di tahun yang sama. -pa
Ombudsman: Polisi Aktif Jadi Pj Kepala Daerah Harus Izin Kapolri
11 Aug 2023
Hasil pemeriksaan Ombudsman pada 2022 juga mengungkap bahwa berdasarkan Perpol Nomor 12 Tahun 2018, pembinaan karier anggota Polri yang bertugas di luar organisasi kepolisian berada pada kementerian/lembaga yang bersangkutan. "Ini yang sampai sekarang menggantung. -pa
KPU dan Pemkab Lumajang Tak Kunjung Sepakat soal Anggaran Pilkada 2024
11 Aug 2023
"Awalnya 73 jadi 63 karena yang awal itu kita hitungnya kan waktu Covid-19. Terpisah, Sekretaris Daerah Kabupaten Lumajang Agus Triyono mengatakan, Pemkab Lumajang tidak bisa mengakomodasi semua kebutuhan penyelenggara pemilu lantaran ada banyak hal yang harus dibiayai oleh pemerintah. -pa
Ridwan Kamil: Jawa Barat Lagi Bagus, Pj Gubernur Tinggal Gas
03 Aug 2023
Menurut Emil, salah satu hal yang perlu dipahami adalah dinamika sosial politik karena para calon pj gubernur tidak punya latar belakang di bidang politik. Jadi ibaratnya pj itu nanti tinggal ngegas saja, mobil yang udah disiapkan saya kira akan sangat nyaman," kata Emil di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (3/8/2023). -pa