Beranda KPU dan Pilkada

BERITA KPU TERKINI

BSSN bakal Operasi Pilkada: Amankan 1.298 Website Milik KPU dan Kementerian

12 Jun 2024

Pakel menyebut pihaknya mengamankan jalannya Pilkada juga memerhatikan wilayah indeks kerawanan Pemilu yang disampaikan oleh Bawaslu. Dikatakan, ada 5 provinsi yang memiliki kerawanan tinggi, sementara 25 lainnya berada di tingkat sedang. -ik

KPU Gelar Rapat Koordinasi Tindak Lanjuti Putusan MK Terkait PHPU

12 Jun 2024

KPU Kabupaten Pasaman9. KPU Kabupaten Lima Puluh Kota8. -ik

KPU Sumbar Masih Menunggu Arahan Terkait PSU DPD

11 Jun 2024

MK membatalkan Keputusan Komisi Pemilihan Umum Nomor 360 Tahun 2024 sepanjang berkaitan dengan perolehan suara calon anggota Dewan Perwakilan Daerah Provinsi Sumatera Barat. Mulai dari penetapan peserta Pemilu sampai logistik yang akan digunakan. -ik

KPU Sudah Anggarkan Dana untuk PSU, Tidak akan Minta Tambahan

11 Jun 2024

Dari 44 gugatan yang dikabulkan itu, enam diantaranya mengabulkan seluruh permohonan dan 38 lainnya mengabulkan sebagian. Sebagai informasi, MK mengabulkan 44 perkara dan menolak 58 perkara PHPU Pileg. -ik

Caleg Terpilih dari 7 Parpol Belum Serahkan LHKPN, Ini Kata KPU Sleman

11 Jun 2024

Dalam aturannya, jika caleg terpilih tidak melaporkan LHKPN maka yang bersangkutan tidak diikutkan usulan sebagai wakil rakyat terpilih yang dilantik. "Tetapi memang masih menunggu hasil verifikasi dan terbitnya tanda terima dari KPK, berdasarkan koordinasi mereka, kan partai politik langsung dengan KPK tidak melalui KPU," ujarnya. -ik

MK Kabulkan 44 Gugatan Hasil Pileg 2024, KPU Siap Tindaklanjuti

11 Jun 2024

Dia juga bicara soal jumlah gugatan yang dikabulkan MK meningkat dibanding Pileg 2019. "Putusan MK itu bersifat final dan mengikat sejak diucapkan tentu KPU akan laksanakan apa yang menjadi amar putusan MK atas PHPU DPD untuk Dapil Sumatera Barat dan dalam waktu dekat KPU akan mengumpulkan KPU-KPU daerah yang menjadi lokus dari amar putusan PHPU Legislatif 2024 untuk memberikan arahan teknis agar putusan MK tersebut dapat dilaksanakan dengan sebaik-baiknya," kata Komisioner KPU Idham Holik kepada wartawan, Selasa (11/6/2024). -ik

PD Cecar KPU soal Penyimpangan Perjalanan Dinas: Tak Perlu Anggaran Lagi

10 Jun 2024

Rezka kemudian menyinggung Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) BPK yang menguraikan adanya penyimpangan belanja perjalanan dinas, salah satunya oleh KPU yang disebut belum mengembalikan Rp 10,57 miliar ke kas negara. Rezka mempertanyakan soal mobil dinas dan rumah dinas yang diduga ada pemborosan anggaran. -ik

MK Kabulkan Gugatan PAN di Jatim IV, Minta Hitung Ulang Surat Suara DPR

10 Jun 2024

MK juga membatalkan Keputusan KPU Nomor 360 Tahun 2024 sepanjang perolehan suara DPR RI Dapil Jatim IV dan DPRD Dapil Pamekasan 2. MK memerintahkan KPU menghitung ulang surat suara di 105 TPS Desa Jamintoro, Desa Jembersari, Desa Yosorati, Desa Gelang, Desa Pringgowirawan, dan Desa Karangbayat, Kecamatan Sumberbaru. -ik

Masa Kerja Pantarlih Pilkada 2024, Pendaftaran Dibuka 13 Juni

10 Jun 2024

Menurut Keputusan KPU tersebut, lamanya masa kerja Pantarlih dalam penyelenggaraan Pilkada tahun 2024 adalah sekitar satu bulan, yakni dari tanggal 24 Juni 2024 sampai dengan tanggal 25 Juli 2024. Bagi masyarakat yang hendak mendaftar, maka perlu mengetahui informasi terkait jadwal pembentukan, masa kerja, hingga tugas dan kewajiban Pantarlih dalam penyelenggaraan Pilkada serentak tahun 2024. -ik

KPU Ungkap Proses PKPU Pilkada Usai Putusan MA soal Usia Cagub-Cawagub

10 Jun 2024

Sebab, saat cagub-cawagub telah dilantik, Hasyim mengatakan prosesnya sudah bukan dalam ranah kewenangan KPU, melainkan presiden. Sudah dua kali harmonisasi tapi belum selesai," kata Hasyim. -ik

Jawab LHP BPK, KPU Sebut Sudah Kembalikan Rp 10,5 M ke Kas Negara

10 Jun 2024

Untuk diketahui, dalam LHP BPK atas Sistem Pengendalian Intern dan Kepatuhan terhadap Ketentuan Peraturan Perundang-undangan Pemerintah Pusat 2023, penyimpangan perjalan dinas pegawai negeri sipil sebesar Rp 39,26 miliar. "Soal pemberitaan biaya perjalanan dinas sekitar Rp 10,57 miliar, KPU ya, yang belum dikembalikan ke kas negara, kelebihan. -ik

Angkat-angkat Buku, Anggota DPR Semprot KPU-Bawaslu di Rapat Komisi II!

10 Jun 2024

Ini memiriskan ini. Baru pada hari ini lah saya lihat baik KPU ataupun Bawaslu menampakkan ketidakseriusannya dalam menghadapi RDP ini," kata Guspardi dalam rapat kerja bersama KPU dan Bawaslu di gedung MPR/DPR/DPD RI, Senayan, Jakarta, Senin (10/6/2024). -ik

KPU: Realisasi Anggaran Pemungutan-Penghitungan Suara Pemilu 2024 Rp 1,7 T

10 Jun 2024

"Pelaksanaan tahapan pemungutan dan penghitungan suara, pagu Rp 2.136.236.442.000, realisasi Rp 1.713.930.784.916, sisa Rp 422.305.657.084," kata Hasyim. Hal itu disampaikan dalam rapat pembahasan RAPBN TA 2025 KPU bersama Komisi II DPR di gedung DPR, Senayan, Jakarta, Senin (10/6/2024). -ik

Pendaftaran Pantarlih untuk Pilkada 2024: Jadwal hingga Syaratnya

09 Jun 2024

Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah merilis informasi terkait pembentukan panitia Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) untuk penyelenggaraan Pilkada 2024. Pendaftaran akan dibuka mulai tanggal 13 Juni 2024 mendatang. -ik

KPU Segera Coklit Pilkada: Petugas Datangi Rumah ke Rumah Cocokkan Data

06 Jun 2024

"KPU sudah merencanakan bahwa coklit akan diselenggarakan insyaallah tanggal 24 Juni sampai dengan tanggal 24 Juli serentak se-Indonesia, yang mana petugas Pantarlih akan datang dari rumah ke rumah untuk melakukan pencocokan dan penelitian terhadap Model A daftar pemilih yang sudah dipetakan oleh KPU Kabupaten/Kota kepada pemilih yang ada untuk kemudian dilakukan penelitian," kata Betty dalam jumpa pers Simulasi Coklit, di JW Marriott Hotel, Kamis (6/6/2024). "Lalu kemudian memperhatikan juga kondisi geografis dan kemudahan pemilih ke TPS, terutama bagi pemilih-pemilih dengan kondisi disabilitas atau kondisi yang dibutuhkan oleh si pemilih itu sendiri," imbuhnya. -ik

DKPP Lanjutkan Sidang Dugaan Tindak Asusila Ketua KPU, Pegawai KPU Dihadirkan

06 Jun 2024

Sidang dihadiri oleh teradu Ketua KPU Hasyim Asy'ari. Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan dugaan tindak asusila yang dilakukan oleh Ketua KPU Hasyim Asy'ari terhadap anggota Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN). -ik

Bakal Ada Demo, Polisi Alihkan Arus Lalin di Depan KPU

06 Jun 2024

"Polri Satlantas Jakarta Pusat melakukan pengalihan sementara di depan kantor KPU RI, untuk kendaraan dari arah Menteng menuju Bundaran HI dialihkan melalui Jl HR Rasuna Said dan Jl HOS Cokroaminoto," demikian dikutip dari akun X, TMC Polda Metro Jaya. Berdasarkan informasi dari media sosial X, TMC Polda Metro Jaya, pengalihan arus lalu lintas dilakukan sementara di depan KPU. -ik

KPU Minta Bawaslu Atensi Sistem Informasi: Jangan Sampai Kami Tak Diberi Data

22 May 2024

Hal itu disampaikan Komisioner KPU RI Mochamad Afifuddin dalam rapat dengar pendapat Komisi II DPR bersama KPU, Bawaslu, DKPP yang membahas Peraturan Bawaslu tentang pengawasan Pilkada, di kompleks parlemen Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (22/5/2024). Afif mengatakan Bawaslu juga perlu memperhatikan peraturan perundang-undangan di luar UU Pemilu. -ik