KPU Coklit Data Presiden Jokowi di Istana untuk Pilkada 2024
24 Jul 2024
E-coklit merupakan alat bantu yang akan menunjang kemudahan kerja pantarlih. "Masih di sini (Jakarta) dan memenuhi syarat, itu akan kami daftarkan sebagai pemilih sesuai dengan alamat Bapak yang ada di sini (Jakarta)," kata Betty di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu. -pa
3 Jajaran KPU Daerah Mundur Demi Maju Pilkada 2024
19 Jul 2024
Ini beda dengan pengaturan sebelumnya, sebelumnya adalah saat rekrutmen jajaran ad hoc, kalau PKPU yang dulu jatuhnya di 17 April 2024, kalau sekarang jatuhnya di 12 Juli, sebagaimana termaktub PKPU kita Pasal 14 ayat 4 PKPU 8/2024," ungkapnya. Sebagai informasi, pendaftaran pasangan calon kepala daerah dibuka pada 27-29 Agustus 2024. -ik
Demokrat Jakarta Laporkan Komisioner KPU Jakut ke DKPP
14 Jul 2024
Ketua dan Anggota KPU Jakarta Utara ke DKPP. Laporan dibuat setelah Partai Demokrat memenangkan gugatan perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) di Mahkamah Konstitusi (MK) atas pelanggaran penggelembungan suara. -ik
Banner Gambar Politisi Bertebaran Jelang Pilwali Malang, Begini Kata KPU
13 Jul 2024
Mengenai banner figur politisi yang bertebaran, dia jelaskan melanggar atau tidaknya pemasangannya harus dilihat dari sejumlah unsur yang ditetapkan dalam regulasi. Toyib menambahkan saat ditemukan alat peraga kampanye terpasang sebelum waktu yang ditentukan, maka hal itu kewenangan Bawaslu Kota Malang untuk menertibkan. -ik
Gorontalo Banjir Bandang, KPU Klaim Pemilu Ulang Tak Terganggu
12 Jul 2024
Insya Allah sudah siap semua," imbuhnya. PSU ini dilakukan karena adanya 5 partai politik yang kekurangan caleg perempuan pada pileg 14 Februari lalu di dapil VI Pileg DPRD Gorontalo, yaitu Partai Demokrat, Nasdem, PKB, Gerindra, dan PBB. -pa
KPU Belum Bahas Ketua Definitif Pengganti Hasyim
12 Jul 2024
Namun, pelantikan Iffa sebagai komisioner KPU masih menunggu proses di DPR. Mereka juga belum menentukan kapan akan melakukan rapat pleno tersebut, termasuk apakah akan terlebih dulu menunggu Komisi II DPR RI menentukan siapa calon anggota KPU RI yang menggantikan Hasyim. -pa
Besok PSU DPD RI di Sumbar, KPU Klaim Logistik Sudah Didistribusi ke Daerah Bencana dan Pelosok
12 Jul 2024
"Semuanya sudah sesuai dengan jadwal dan kita berharap semuanya berjalan lancar," kata Ory. Kemudian, ada segel 586.107 buah, segel plastik 109.188 buah, sampul kubus 141.817 buah, sampul 140.948 buah, formulir C hasil 70.276 buah, formulir c hasil salinan 52.707 buah, DCT 17.569 buah, dan ABTN 17.569 buah. -pa
Polemik Hasil Pileg DPD Agus Rahardjo, KPU Bakal Hati-hati
12 Jul 2024
Agus sebelumnya meminta KPU RI membatalkan keikutsertaan kompetitornya, Kondang Kusumaning Ayu, yang sebelumnya berhasil mendapatkan kursi keempat/terakhir dari dapil itu. "Kami juga akan menanyakan apakah putusan Bawaslu Jawa Timur tersebut juga sudah disampaikan kepada calon anggota DPD yang dimaksudkan dalam putusan Bawaslu tersebut (Kondang)," tambahnya. -pa